About the Journal
Fokus dan Cakupan
Verba Vitae Unwira berfokus pada berbagai kajian kontemporer dalam bidang Ilmu Komunikasi dalam berbagai perspektif, di antaranya:
- Jurnalisme dan Media;
- Public Relation dan Komunikasi Bisnis;
- Komunikasi Budaya dan Komunikasi Antarbudaya;
- Komunikasi Politik;
- Filsafat Komunikasi;
Tiap naskah jurnal yang masuk ke redaksi Verba Vitae Unwira akan diperiksa oleh editor. Selanjutnya, naskah akan dikirim ke tim peninjau (reviewer) untuk pemeriksaan akhir sebelum benar-benar dimuat dalam Verba Vitae Unwira.
Print ISSN 2086-0676 [pISSN Portal]; Online ISSN 2808-5647 [eISSN Portal]